Jumat, 15 Oktober 2010

SMADAV VERSI 8.3 PRO

Smadav telah luncurkan Smadav 8.3. Update pada versi 8.3 ini ialah penambahan 40 database untuk identifikasi virus lokal baru sehingga lebih banyak identifikasi virus dibanding versi sebelumnya, yakni Smadav 8.2 yang di rilis bulan Juli lalu.
Bagi yang belum tahu tentang antivirus Smadav anti virus, ia merupakan antivirus lokal yang di kelola dan terus di update secara berkala. Di sediakan dua pilihan download, yakni versi gratis dan versi bayar atau pro. AntiVirus ini hanya fokus mengidentifikasi dan memberantas virus lokal yang menginfeksi komputer Windows anda.

langsung aja download smadav 8.3 + key

http://rapidshare.com/files/425260584/Smadav_8.3_Pro__serial_number__Free.rar

sumber : http://smadav.net

0 komentar:

Posting Komentar